Rabu, 07 Mei 2014

Manfaat Buah Murbei


http://obatnew2.wordpress.com/
Manfaat Buah Murbei,- Murbei merupakan tanaman yang banyak dijumpai di Indonesia, tumbuhan ini biasanya dapat tumbuh dengan baik pada daerah pada ketinggian lebih dari 100 m dpl, dan memerlukan banyak sinar matahari.Tumbuhan ini sering dijumpai dilereng pegunungan yang memiliki drainase yang baik, kadang pula sering ditemui sebagai tanaman liar di lereng-lereng pegunungan. Buah murbei berukuran kecil jika sudah matang maka akan berwarna hitam dan rasanya manis. Dibalik bentuknya yang kecil ternyata menyimpan segudang manfaat bagi kesehatan kita diantaranya adalah sebagai berikut :
  • Menormalkan Tekanan Darah Tinggi, kaki bengkak >> Daun murbei mengandung GABA (Gamma Amino
  • Bisul, Radang kulit
  • Luka, Borok
  • Berkeringat malam
  • Rematik, tangan dan kaki pegal dan sakit
  • Gula darah >> Murbei mengandung DNJ (Deoxynojirimycin) membantu mengontrol kadar gula darah
  • Jantung lemah
Manfaat Buah Murbei Untuk Kulit

Buah murbei juga kaya manfaat. Bisa digunakan untuk melembutkan kulit yang kering. Cara mengolahnya pertama campur satu sendok teh mentega cair dengan sari buah arbei yang segar. Oleskan campuran ini pada wajah dan diamkan setengah jam. Setelah wajah dicuci dengan sabun lembut, lalu bubuhkan tonik wajah.

Sedangkan untuk pemutih kulit yang kusam. Cara mengolahnya pertama belah dua arbei jadi dua. Oleskan bagian dalam buah arbei di seluruh wajah dan biarkan semalam. Manfaat lainnya bila dimakan begitu saja dapat menenangkan pikiran.

Selamat mencoba :D

Posted by : Info Campuran
Other Link :
|Manfaat Buah Murbei

Tidak ada komentar:

Posting Komentar